Ketua DPRD Balikpapan Sidak Pengupasan Lahan di Graha Indah, Diduga Tak Patuhi Aturan
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan Alwi Al Qadri melakukan inspeksi mendadak (sidak) terkait pengupasan lahan yang berada di kawasan Graha Indah, Kecamatan Balikpapan Utara,…