Ketua DPRD Sesalkan Minimnya Pengamanan Kawasan Pengembang hingga Sebabkan Korban Jiwa
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Peristiwa memilukan yang menyebabkan meninggalnya enam anak di sebuah kubangan yang berada di sekitar kawasan proyek Grand City, Balikpapan Utara menjadi perhatian serius Dewan Perwakilan Rakyat Daerah…
Komisi III DPRD Balikpapan RDP Bersama Sinar Mas Land, Bahas Tragedi Kubangan Air
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Komisi III DPRD Balikpapan melaksanakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan pihak Sinar mas Land menindaklanjuti tragedi meninggalnya enam anak yang tenggelam di kubangan air yang diduga berada…
DPRD Balikpapan Bahas Perubahan Raperda APBD 2026 Akibat Penyesuaian Dana TKD
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan menggelar rapat paripurna ke-5 Masa Sidang I tahun 2025/2026 di Ballroom Hotel Gran Senyiur Balikpapan, Selasa (18/11/2025). Rapat paripurna tersebut…
Antusiasme Masyarakat Tinggi, Iwan Wahyudi Puji Pelaksanaan MTQ ke-53 Tingkat Kota Balikpapan 2025
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an (MTQ) ke-53 tingkat kota Balikpapan tahun 2025 yang dipusatkan di Politeknik Balikpapan mendapat respons luar biasa dari masyarakat. Hal itu diungkapkan Anggota DPRD…
Wahyullah Bandung Tekankan Perlunya Sinergi dan Kolaborasi Atasi Persoalan Sampah di Balikpapan
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Anggota Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Balikpapan, Wahyullah Bandung menegaskan bahwa persoalan sampah kini menjadi isu krusial yang harus segera ditangani secara komprehensif. Kondisi Tempat…
Sufyan Jupri Tekankan Pentingnya Regulasi Ruang Publik Sehat dan Ramah Anak
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Komisi IV DPRD Balikpapan mendorong percepatan pengesahan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Inisiatif tentang Optimalisasi Ruang Terbuka Sehat, Cerdas, dan Ramah Anak. Anggota Komisi IV DPRD Balikpapan, Sufyan…
Komisi III DPRD Gelar FGD, Siapkan Regulasi Baru Atasi Banjir di Balikpapan
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Komisi III Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Balikpapan menggelar Focus Group Discussion (FGD) penyusunan kajian akademik serta naskah akademik dan rancangan peraturan daerah (Raperda) inisiatif DPRD kota…
Bimtek PKK Balikpapan Barat Dibuka, Lima Hari Pelatihan Jadi Awal Penguatan Berkelanjutan
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Kecamatan Balikpapan Barat menggelar Bimbingan Teknis (Bimtek) penguatan kapasitas kader PKK se-Kecamatan Balikpapan Barat di Aula Kecamatan pada Senin (17/11/2025) dan akan berlangsung selama lima hari hingga…
Atasi Problem Data Tidak Seragam, Bimtek PKK Barat Fokus pada Administrasi
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Dalam rangka meningkatkan kapasitas kader Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK), Kecamatan Balikpapan Barat menyelenggarakan Bimbingan Teknis (Bimtek) selama lima hari yang terfokus pada aspek penguatan administrasi. Penekanan…
Cetak Kader Andal, Bimtek PKK Kejar Efektivitas Program hingga Tingkat Akar Rumput
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Kecamatan Balikpapan Barat resmi membuka Bimbingan Teknis (Bimtek) penguatan kapasitas kader Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) se-Kecamatan Balikpapan Barat pada Senin (17/11/2025). Kegiatan yang berlangsung selama lima hari…