Silaturahmi DPRD Balikpapan dan Mahasiswa Stiepan, Bahas Peran dan Fungsi Legislatif
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Ketua Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Balikpapan, Gasali, menerima kunjungan silaturahmi dari mahasiswa Stiepan sebagai ajang perkenalan dan diskusi terkait peran DPRD dalam pemerintahan kota.…