Program Satu Rumah Satu Jumantik Dorong Partisipasi Warga, Capaian Margasari Tembus 82 Persen
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – UPTD Puskesmas Margasari terus memperkuat pengendalian penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) melalui penerapan program Satu Rumah Satu Jumantik. Program itu menekankan peran aktif keluarga dalam memantau jentik…