PPLI Resmikan Gudang Limbah B3 di Kaltim, Jawab Tantangan Logistik Sektor Hulu
IKNBISNIS.COM, KUTAI KARTANEGARA – PT Prasadha Pamunah Limbah Industri (PPLI) telah meresmikan fasilitas hazardous waste storage atau penyimpanan limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) di Kelurahan Pendingin, Kabupaten Kutai Kartanegara.…