Tidak lupa, Mahdi Abdillah juga mengingatkan kepada para peserta yang nantinya akan berinteraksi dengan masyarakat dalam mengkampanyekan QRIS untuk menjaga keselamatan, kesehatan dan menghargai peraturan.
“Jadi saya harap, jangan sampai yang tadinya ingin mengedukasi masyarakat, malah dianggap secara negatif, saya harap dijaga dengan baik etikanya,” imbuhnya. (*)
1 2