Kenang Jasa Guru di Hari Pahlawan, Muhammad Hamid: Tanpa Perannya, Saya Tak Akan Sampai di titik ini
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Semangat perjuangan para pahlawan tidak hanya diwariskan oleh para pejuang yang gugur di medan perang, namun juga terus hidup melalui peran guru dan para ulama. Hal itu…