Gen Z Jadi Penggerak Utama Pertumbuhan Tabungan Emas Pegadaian di 2025
IKNBISNIS.COM, JAKARTA – PT Pegadaian mencatat tren positif dalam investasi emas digital sepanjang tahun 2025. Generasi Z (Gen Z) kini menjadi kelompok yang paling dominan dalam mendorong pertumbuhan nasabah Tabungan…