Puskesmas Baru Ilir Perkuat Kader Posyandu, Terapkan Jemput Bola Atasi Rendahnya Kunjungan Balita
IKNBISNIS.COM, BALIKPAPAN – Puskesmas Baru Ilir terus memperkuat kapasitas kader Posyandu sebagai garda terdepan pelayanan kesehatan masyarakat di tingkat RT melalui pelatihan 25 keterampilan kader Posyandu yang ditetapkan Kementerian Kesehatan.…